Lokasi Ardelindo Aples Depok


View Ardelindo Aples in a larger map

Kamis, 09 Juli 2009

Ubuntu Virtual Web Hosting

APACHE VIRTUAL HOSTING


Virtual hosting dipergunakan saat kita mengelola beberapa domain hanya dengan 1 IP publik. Pada apache web server konfigurasi virtual domain ada dua macam, pertama berbasis IP, yaitu kita membuat ip alias pada web server dan kedua berbasis nama, yaitu kita membuat nama virtual pada direktif httpd.conf. Pada bagian ini kita bahas cara membuat virtual domain berbasis nama pada apache web server, langkah pembuatan adalah sebagai berikut.


Buat user hosting dengan perintah

useradd -s /bin/false -m hosting

useradd -s /bin/false -m tux

passwd hosting

passwd tux


Login ke user hosting / tux dan buat direktori

mkdir public_html

mkdir cgi-bin

mkdir -p var/log

touch var/log/access.log

touch var/log/error.log

echo “Test Page Website Linux.Co.Id” >> public_html/index.html


UserDir

vim /etc/apache2/mods-enabled/dir.conf

UserDir public_html

UserDir enabled hosting tux

Options ExecCGI

SetHandler cgi-script


vim /etc/apache2/sites-enabled/000-default

NameVirtualHost *

ServerName www.hosting.net.id

DocumentRoot /home/hosting/public_html

ErrorLog /home/hosting/var/log/error.log

TransferLog /home/hosting/var/log/access.log

ServerAdmin budi@hosting.net.id


ServerName hosting.net.id

DocumentRoot /home/hosting/public_html

ErrorLog /home/hosting/var/log/error.log

TransferLog /home/hosting/var/log/access.log

ServerAdmin budi@hosting.net.id


ServerName www.tux.net.id

DocumentRoot /home/tux/public_html

ErrorLog /home/tux/var/log/error.log

TransferLog /home/tux/var/log/access.log

ServerAdmin budi@tux.net.id


ServerName tux.net.id

DocumentRoot /home/tux/public_html

ErrorLog /home/tux/var/log/error.log

TransferLog /home/tux/var/log/access.log

ServerAdmin budi@tux.net.id

FTP SERVER


Untuk melakukan manajemen content web server pelanggan harus melakukan upload data ke public_html user melalui ftp server. Tahap instalasi ftp server pada Ubuntu cukup mudah. Berikut ini langkah instalasi dan konfigurasi ftp server pada ubuntu.

  1. Perintah instalasi proftpd.

    apt-get install proftpd

  2. Kemudian kita konfigurasi file /etc/proftpd.conf

    ServerName "ProFTPD Default Installation"

    ServerType standalone

    DefaultServer on

    AllowStoreRestart on

    Port 21

    Umask 022

    MaxInstances 30

    User nobody

    Group apache

    DefaultRoot ~

    RequireValidShell off

    AllowOverwrite on

    PersistentPasswd off

  3. Restart ProFTPD

    /etc/init.d/proftpd restart

  4. Login sebagai user hosting melalui ftp client




Tidak ada komentar:

Posting Komentar